Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
(Baca Juga: Cetak 500 Gol, Zlatan Ibrahimovic Mendapat Ucapan Selamat Berbau Sindiran dari David Beckham)
Kemenangan pada matchday 1 Grup B ini juga sangat krusial bagi Tottenham Hotspur dan Inter Milan, karena mereka juga bersaing dengan klub besar lainnya seperti FC Barcelona dan PSV Eindhoven.
Kondisi ini membuat persaingan dalam berebut dua tiket ke fase gugur dipercaya bakal berlangsung sengit sejak matchday 1.