Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Ketinggalan satu gol, Inter tak tinggal diam. Mereka memperoleh peluang pada menit ke-34 saat bek kanan Danilo D'Ambrosio memberi umpan Mauro Icardi.
Sundulan striker asal Argentina tersebut hanya melebar tipis di sisi gawang.
Icardi sekali lagi meneror gawang PSV lewat sudnulannya memanfaatkan tendangan pojok pada menit ke-37. Namun penjaga gawang Jeroen Zoet masih bisa menyelamatkan gawangnya.
Inter mendapatkan gol penyeimbang pada menit ke-44, usai tendangan keras Radja Nainggolan dari luar kotak penalti memanfaatkan pantulan tendangan Icardi, menghujam deras gawang Jeroen Zoet.
Radja Nainggolan Goal (1-1) Inter Milan vs PSV (2018) @PSV @ChampionsLeague @OfficialRadja pic.twitter.com/XIcwM0gEFQ
— GOLAZO (@GOLAZOHDTV) 3 October 2018
Skor 1-1 akhirnya menutup interval babak pertama.
(Baca juga: Begini Kisah Masa Lalu Kathryn Mayorga, Wanita yang Dikabarkan Telah Diperkosa Cristiano Ronaldo)
45'+1 - #PSVInter è 1-1 all'intervallo!
Pareggio nel finale di @OfficialRadja con un destro da fuori. Prima conclusione di @Asabob20 respinta da Zoet, sulla ribattuta ci prova due volte @MauroIcardi ma alla fine è il Ninja a superare il muro del PSV!#PSVFCIM #UCL pic.twitter.com/bYBGsdQiBX
— Inter (@Inter) 3 October 2018
Susunan Pemain
PSV Eindhoven: 1-Jeroen Zoet, 4-Nick Viergever, 5-Daniel Schwaab, 6-Angelino, 22-Denzel Dumfries, 7-Gaston Pereiro, 8-Jorrit Hendrix, 18-Pablo Rosario, 9-Luuk de Jong, 17-Steven Bergwijn, 11-Hirving Lozano
Pelatih: Mark van Bommel
Inter Milan: 1-Samir Handanovic; 18-Kwadwo Asamoah, 6-Stefan de Vrij, 37-Milan Skriniar, 33-Danilo D'Ambrosio ; 8-Matias Vecino, 77-Marcelo Brozovic; 44-Ivan Perisic, 14-Radja Nainggolan, 16-Matteo Politano; 9-Mauro Icardi.
Pelatih: Luciano Spalletti.
Wasit: Milorad Mazic (Serbia)