Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Timnas Belanda Gagal Lolos ke Putaran Final Piala Dunia 2018 jika...

By Anju Christian Silaban - Senin, 4 September 2017 | 05:59 WIB
Para pemain Prancis merayakan gol Kylian Mbappe ke gawang Belanda pada laga Kualifikasi Piala Dunia 2018 zona Eropa di Stade de France, Kamis (31/8/2017) waktu setempat. (CHRISTOPHE SIMON/AFP)

Tim beralias De Oranje wajib menang dalam pertandingan tersebut untuk memangkas jarak tiga angka.

Belanda diuntungkan oleh hasil imbang 1-1 pada pertemuan pertama di Friends Arena, Solna, 6 September 2016.

Sebab, head-to-head menjadi aspek penentu apabila ada dua tim dengan perolehan poin sama.

Sebaliknya, hasil imbang apalagi kalah menutup pintu Belanda menuju Rusia tahun depan.

Skenario terakhir merupakan repetisi dari kegagalan Belanda lolos ke putaran final Piala Dunia edisi 1958, 1962, 1966, 1970, 1982, 1986, dan 2002.

 

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P