Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
(Baca Juga: Bikin Blunder lalu Cetak Gol dari Luar Kotak Penalti, Marcus Rashford Dipuji Pelatih Inggris)
Akan tetapi, penjaga gawang Israel, Ariel Harush, tampil cekatan untuk mementahkan bola.
Skor 0-0 pun bertahan hingga turun minum.
#Buffon pic.twitter.com/s2x5r0cFn2
— J Muhannad (@Azzuruve) September 5, 2017
Italia 0-0 Israel
Susunan Pemain
Italia (4-4-2): 1-Gianluigi Buffon; 2-Andrea Conti, 15-Andrea Barzagli, 13-Davide Astori, 4-Matteo Darmian; 6-Antonio Candreva, 16-Daniele De Rossi, 8-Marco Verratti, 10-Lorenzo Insigne; 11-Ciro Immobile, 9-Andrea Belotti
Pelatih: Giampiero Ventura
Israel (4-5-1): 1-Ariel Harush; 20-Ofir Davidzada, 17-Shir Tzedek, 3-Tal Ben Haim, 16-David Keltjens; 5-Maor Melikson, 8-Almog Cohen, 6-Bibars Natcho, 22-Maruwan Kabha, 9-Lior Refaelov; 11-Itay Shechter
Pelatih: Elisha Levy
Wasit: Benoit Bastien (Prancis)