Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Sempurna di Kualifikasi, Jerman Berpeluang Ikuti Jejak Spanyol di Piala Dunia 2010

By Putra Rusdi Kurniawan - Senin, 9 Oktober 2017 | 06:16 WIB
Gelandang timnas Jerman, Leon Goretzka, diganjal pemain Azerbaijan pada pertandingan kualifikasi Piala Dunia 2018 di Stadion Fritz Walter, Minggu (8/10/2017) atau Senin dini hari WIB. (THOMAS FREY/AFP)

Sementara, Spanyol di tahun 2010 berhasil mencetak 25 gol dan kebobolan lima gol.

Bermodal rekor sempurna di kualifikasi, La Furia Roja berhasil mampil tampil baik di Piala Dunia 2010 dan mampu meraih gelar Juara.

Lalu, apakah keberhasilan Spanyol pada 2010 mampu diikuti juga oleh Jerman yang notabene tampil lebih agresif di kualifikasi?

Jika mampu mengikuti jejak Spanyol, tentu Jerman akan kembali masuk kedalam buku rekor sebagai negara yang berhasil menjuarai Piala Dunia dua periode beruntun.

Negara terakhir yang berhasil melakukan itu adalah Brasil, yang berhasil menjuarai Piala Dunia di tahun 1958 dan 1962.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P