Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

10 Pesepak Bola Tercepat di Dunia Tahun 2017, Ada Terens Puhiri?

By Bagaskara Setyana Adhie Perkasa - Kamis, 26 Oktober 2017 | 19:43 WIB
Terens Puhiri, saat tampil membela Pusamania Borneo FC. (HERKA YANIS PANGARIBOWO/BOLA/JUARA.NET)

Berikut daftarnya:

10. Wayne Rooney (31,40 km/h)


Striker Everton Wayne Rooney berusaha menggiring bola saat ditempel ketat gelandang Liverpool Bruno Cheyrou di Derby Merseysode pada 31 Januari 2004.(STEVE PARKIN / AFP)

9. Lionel Messi (32,50 km/h)


Gelandang timnas Brasil, Paulinho (kanan), mengejar bintang timnas Argentina, Lionel Messi, dalam partai Kualifikasi Piala Dunia 2018 di Belo Horizonte, Brasil, 10 November 2016.(VANDERLEI ALMEIDA / AFP)

8. Theo Walcott (32,7 km/h)


Winger Arsenal, Theo Walcott, berusaha melewati pemain Hull City saat kedua tim bertemu pada putaran kelima Piala FA di Stadion Emirates, Sabtu (20/2/2016). (GLYN KIRK / AFP)

7. Cristiano Ronaldo (33,6 km/h)


Kapten Portugal, Cristiano Ronaldo (kanan), berduel dengan pemain Swiss, Fabian Schar, dalam laga Grup B Kualifikasi Piala Dunia 2018 zona Eropa di Stadion da Luz, Lisbon, pada 10 Oktober 2017.(FRANCISCO LEONG / AFP)

6. Aaron Lennon (33,8 km/h)