Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Pada sisi lain, Kolombia tanpa kemenangan sejak mengalahkan Kamerun 4-0 pada Juni lalu.
(Baca Juga: Hebat, Indonesia Kirim Kakek Berusia 82 Tahun ke Lomba Lari Internasional di Chile dan Berhasil Raih Medali Perunggu)
Berhubung tampil di depan publik sendiri, Korsel tentu merasa tekanan lebih besar ketimbang pasukan Jose Pekerman.
Bintang tuan rumah, Son Heung-min, diharapkan menjadi pembeda laga seperti ketika ia mencetak gol tunggal kemenangan 1-0 Tottenham Hotspur atas Crystal Palace di Premier League pekan lalu.
PRAKIRAAN FORMASI
KORSEL (3-4-3): Kim SG (K); Kwon KW, Kim YG, Jang HS (B); Ko YH, Koo JC, Ki SY, Kim JS (G); Lee KH, Lee JH, Son HM (P).
KOLOMBIA (4-4-2): Castellanos (K); Fabra, Murillo, D. Sanchez, Arias (B); Rodriguez, C. Sanchez, Aguilar, Cuadrado (G); Zapata, Bacca (P).
PREDIKSI BOLA 50-50