Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Situasi Menegang, Perdana Menteri Inggris Ancam Boikot Piala Dunia 2018

By Ahmad Tsalis Fahrurrozi - Jumat, 23 Maret 2018 | 08:31 WIB
Pelatih Inggris, Gareth Southgate, berbicara dalam konferensi pers di Tottenham Hotspur Training Ground, Enfield, Inggris, pada 4 Oktober 2017. (OLLY GREENWOOD/AFP)

"Namun saya rasa kami tidak seharusnya membicarakan kasus ini di Rusia nanti," ucap Southgate

(Baca Juga: Lagi-Lagi Cedera, Bocah Ajaib Borussia Dortmund Tak dibawa Timnas Jerman)

Pelatih kelahiran 47 tahun tersebut juga memberikan pandangan bahwa ada hal-hal yang ia dan masyarakat Inggris belum ketahui kebenarannya.

Ia juga sadar jika masalah tersebut belum usai, maka tidak etis untuk menyalahkan siapapun.

Bersama dengan itu, Southgate mengajak skuatnya untuk menjadi seperti sewajarnya sebagai seorang tamu di Rusia pada Juni nanti.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P