Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
"Saya selalu ingin bermain, namun jalan menuju Piala Dunia masih sangat panjang," kata Messi.
"Kami memutuskan untuk mengambil istirahat pada laga ini. Namun saya optimistis bisa bermain menghadapi Spanyol," ujar Messi.
Tanpa Messi, Tim Tango masih lebih tangguh dari Italia.
(Baca Juga: Seharusnya Barcelona Memiliki 2 Lionel Messi, tapi Hal Ini Membuat Semuanya Gagal)
Pasukan Sampaoli memukul timnas Italia dengan skor akhir 2-0.
Gol-gol kemenangan Albiceleste dipersembahkan oleh Ever Banega (75') dan Manuel Lanzini (85').
Selanjutnya, Argentina akan menghadapi Spanyol dalam laga persahabatan pada Rabu (28/3/2018) di Stadion Wanda Metropolitano.