Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Laga Perdana Chelsea di Bawah Maurizio Sarri Hanya Hasilkan Kemenangan Tipis

By Estu Santoso - Senin, 23 Juli 2018 | 21:16 WIB
Pendukung Perth Glory saat memberikan dukungan ke tim idola mereka saat bersua Chelsea pada uji coba di Stadion Optus, 23 Juli 2018. (facebook.com/pg/PerthGloryFC)

Para pemain yang tampil selama 90 menit adalah kiper Marcin Bulka, David Luiz, dan Cesc Fabregas.

(Baca juga: Derbi Papua di Markas Perseru Tanpa Pemenang, Persipura Gagal ke Papan Atas)

Setelah laga ini, Chelsea akan melakoni pertandingan International Champions Cup (ICC) 2018.

Mereka lawan Inter Milan pada 29 Juli 2018 lanjut Chelsea bersua Arsenal pada Kamis (2/8/2018).

(Baca juga: Fernando Torres Kompak dengan Iniesta, Langsung Kalah di Kandang saat Lakoni Debut pada Liga Jepang)

Lalu pada Minggu (5/8/2018), Chelsea bertemu Manchester City pada partai Community Shield.

Chelsea yang merupakan juara Piala FA musim lalu bersua jawara Liga Inggris yaitu City.

(Baca juga: Tiga Pekan Menuju Asian Games 2018, Kekacauan Internal Menghantui Timnas U-23 Malaysia)

Pada 8 Agustu 2018, Chelsea kembali main pada ICC dengan bertemu Olympique Lyon.

The Blues mengawali laga perdana Premier League 2018-2019 pada 11 Agustus 2018.

Chelsea tandang ke markas Huddersfield Town di The John Smith's Stadium.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P