Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Namun, Cheng Hoe masih belum mengatakan siapa pemain timnas U-23 Malaysia yang bakal dipanggilnya.
”Kami belum umum lagi (soal pemain), mungkin besok baru akan dirilis,” kata Cheng Hoe.
(Baca juga: David Laly Cetak Sejarah di Piala Malaysia 2018, Sayang Harus Rasakan Kekalahan)
”Kalau Federasi Sepak Bola Malaysia (FAM) belum mengumumkan, saya juga tak akan buka suara.”
Cheng Hoe mengakui, sudah ada gambaran pemain yang akan dia panggil.
(Baca juga: Kena Sanksi 'Karena' Messi, Presiden Federasi Sepak Bola Palestina Siap Melawan Keputusan FIFA)
”Ada tujuh atau delapan pemain timnas U-23 yang akan saya panggil,” tuturnya.
A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on