Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

5 Fakta Wesley Sneijder di Timnas Belanda yang Belum Diketahui

By Ade Jayadireja - Jumat, 7 September 2018 | 12:45 WIB
PEnampialn terakhir Wesley Sneijder bersama timnas Belanda dalam laga uji coba melawan Peru di Johan Cruyff Arena, Kamis (6/9/2018) (KOEN VAN WEEL / AFP)

2. PEMILIK CAP TERBANYAK

Angka 134 sudah cukup untuk menjadikan Wesley Sneijder sebagai pemilik cap terbanyak dalam sejarah timnas Belanda.

Ia mengungguli Edwin van der Sar yang tercatat 130 kali mengawal gawang De Oranje.

Adapun peringkat ketiga diisi oleh Frank de Boer (112).

3. GOL LANGKA

Dari total 31 gol Wesley Sneijder pada laga internasional, cuma satu yang tercipta melalui kepala.

Gol langka tersebut terjadi dalam laga melawan Brasil pada perempat final Piala Dunia 2010.

Gol sundulan sang gelandang menjadi penentu kemenangan 2-1 Tim Oranye sekaligus mengunci tiket ke semifinal.

4. PARA SAHABAT KENTAL

Robin van Persie menjadi pemain yang paling sering tampil bareng Wesley Sneijder di timnas Belanda.