Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Ia mencetak satu gol dan menorehkan dua assist.
(Baca Juga: Cristiano Ronaldo Hanya Tempati Urutan ke-8 Transfer Terbaik Musim Ini)
Selain Asensio, ada Isco Alarcon yang juga tampil cemerlang dan mampu mencetak satu gol.
Gelandang Real Madrid berusia 22 tahun, Dani Ceballos, juga mampu tampil sejak menit awal pada laga melawan Kroasia.
Para bintang timnas Spanyol hari ini tak hanya lahir dari Real Madrid.
Rival sekota mereka, Atletico Madrid, juga mampu menyumbang Saul Niguez sebagai bintang baru timnas Spanyol.
(Baca Juga: Cristiano Ronaldo Sudah Punya Pengaruh Besar di Juventus Meski Belum Cetak Gol)
Saul mampu mencetak satu gol dalam kemenangan besar mereka kali ini.
Keempat bintang ini mampu tampil cemerlang dan mengobati rasa sakit hati timnas Spanyol usai hanya melaju hingga babak 16 besar Piala Dunia 2018.