Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Eden Hazard: Saya Layak Mendapat Ballon d'Or, tetapi..

By Eko Isdiyanto - Sabtu, 13 Oktober 2018 | 17:01 WIB
Gelandang Chelsea, Eden Hazard, merayakan gol yang dicetak ke gawang Cardiff City dalam laga Liga Inggris di Stadion Stamford Bridge, London, Inggris pada 15 September 2018. (GLYN KIRK/AFP)


Gelandang Real Madrid, Luka Modric, terjatuh di lapangan dalam partai Liga Champions lawan AS Roma di Santiago Bernabeu, Madrid, 19 September 2018.(GABRIEL BOUYS / AFP)

Luka Modric menjadi salah satu dari 30 pemain yang menjadi nomine pada penghargaan Ballon d'Or 2018.

Pemain timnas Kroasia itu sukses membawa Real Madrid meraih gelar juara Liga Champions ke-13 setelah mengalahkan Liverpool di final pada Mei lalu.

(Baca juga: Mohamed Salah Alami Cedera Usai Bawa Timnas Mesir Menang Telak)

Setelah itu, Modric juga sukses membawa timnas Kroasia mencapai partai final Piala Dunia 2018 di Rusia.

Meskipun pada laga tersebut, tim asuhan Zlatko Dalic dipaksa mengakui keunggulan timnas Prancis dan menduduki posisi ke-2 pada turnamen tersebut.

(Baca juga: Keluarga Glazer Tegaskan Paul Pogba Tidak Akan Pernah Tinggalkan Manchester United)

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

Jadon Sancho menjadi pemain termuda kedua yang menjalani debut bersama timnas Inggris. #jadonsancho #england #threelions

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P