Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Indonesia Vs Filipina - Timnas U-22 Unggul 2-0 pada Babak Pertama, Inilah 8 Fakta yang Terjadi

By Metta Rahma Melati - Kamis, 17 Agustus 2017 | 20:42 WIB
Para pemain timnas U-22 Indonesia menyanyikan lagu kebangsaan menjelang laga SEA Games 2017 kontra Filipina di Stadion Shah Alam, Selangor, Kamis (17/8/2017). (HERKA YANIS PANGARIBOWO/BOLASPORT)

Gol dicetak oleh Septian David Maulana pada menit ke-6 berkat umpan dari I Putu Gede.

5. Kesalahan lini belakang

Ada kesalahan lini belakang timnas Indonesia pada menit ke-10, setelah bola dapat diserobot pemain Filipina di area pertahanan.

6. Bima Sakti

Bima Sakti kembali memberi aba-aba mewakili Luis Milla di pinggir lapangan. Hal itu juga terjadi pada laga lawan Thailand.

7. Pemain Filipina terbentur tiang

Pada menit ke-37, pemain bernomor punggung 13, Joshua Jake Crommen, terbentur tiang gawang saat coba meraih bola tendangan bebas yang didapatkan Filipina.

8. Gol kedua pada menit akhir babak pertama

Hargianto mencetak gol pada menit ke-45 berkat asisst dari Septian David Maulana.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P