Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

BREAKING NEWS - Thailand Ambil Alih Klasemen Grup B, Timnas U-22 Indonesia Makin Tertekan

By Taufik Batubara - Selasa, 22 Agustus 2017 | 17:10 WIB
Luis Milla memimpin latihan pemulihan Timnas U-22 Indonesia. (FERI SETIAWAN/SUPERBALL.ID)

Namun, Myanmar memimpin klasemen karena unggul selisih gol (+8 untuk Myanmar, +4 untuk Malaysia).

Malaysia berpeluang besar menjadi juara Grup A hanya dengan imbang kontra Laos pada laga terakhirnya, Rabu (23/8/2017) pukul 19.45 WIB.

Grup A diisi lima tim, yakni Myanmar, Malaysia, Singapura, Laos, Brunei Darussalam.

Grup B diisi enam tim, yakni Thailand, Vietnam, Indonesia, Filipina, Kamboja, dan Timor Leste.

Pada laga terakhir, Kamis (24/8/2017) pukul 15.00 WIB, Indonesia akan meladeni Kamboja.

Di hari dan jam yang sama, Thailand bertarung dengan Vietnam.

Jika Thailand dan Vietnam "main mata" dengan hasil  imbang, keduanya lolos ke semifinal, berapa pun Timnas U-22 Indonesia menang atas Kamboja.

HASIL GRUP B

Selasa (22/8/2017)

Filipina 0-2 Thailand

(Montree Promsawat 28, Sitichock Kanoo 45)

 

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P