Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Jelang Kualifikasi Piala Asia U-19, Thailand Masih Ungguli Indonesia, Ini Buktinya

By Metta Rahma Melati - Sabtu, 7 Oktober 2017 | 15:47 WIB
Para pemain timnas U-19 Thailand memberikan penghormatan ke pendukungnya setelah mengalahkan timnas U-19 Indonesia pada semifinal Piala AFF U-18 2017 di Stadion Thuwunna, Yangon, Myanmar, Jumat (15/9/2017). (AseanFootball.org)

"Tapi bagi kami inilah kesempatan besar untuk mempertahankan pengalaman internasional," kata Marc Alavedra Palacios, BolaSport.com melansir dari siamsport.co.th.

Kesempatan melawan Timnas U-19 Indonesia di laga persahabatan ini juga ingin digunakan Marc Alavedra Palacios untuk memamerkan bakat bagi pemain Thailand.

"Ini adalah kesempatan bagus untuk memamerkan bakat juga. Ini adalah rencana," kata Marc Alavedra Palacios, BolaSport.com melansir dari siamsport.co.th.

Timnas U-19 Indonesia tergabung dalam Grup F bersama Korea Selatan, Malaysia, Timor Leste, dan Brunei.

Sementara Thailand tergabung dalam Grup I bersama Jepang, Singapura, dan Mongolia.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P