Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Meskipun baru berusia 34 tahun, pelatih PS TNI ini memiliki sejumlah catatan yang terbilang mentereng. Dia sukses membawa PS TNI bertahan di Liga 1 pada musim depan.
Rudy Eka mulai menapaki karier kepelatihan di sebuah klub semipro yang berasal dari Australia, Monbulk Rangers.
Bersama timnya tersebut, ia sukses membawa anak asuhnya menjuarai Energy Cup 2012.
Rudya Eka juga sempat mengarsiteki klub Liga Bahrain, Al Najma, lantaran sang pelatih kepala mendapat sanksi tak boleh mendampingi tim di sejumlah pertandingan.
Hal inilah yang turut membuka jalan bagi pemain Indonesia untuk berkiprah di Liga Bahrain, yakni Ryuji Utomo.
Ia juga sempat mendapat tugas dari PSSI sebagai analis di Timnas U-19.
(Baca Juga: Rumor Transfer Terpanas Liga 1! Eks Gelandang Serang Real Madrid Merapat Ke Bali United)
Pelatih asal Skotlandia itu sukses membawa Bhayangkara FC menjuarai Liga 1 musim 2017.
Melatih timnas dan tim kelompok umur usia muda sebetulnya bukan hal baru bagi Simon.
Simon pernah menukangi timnas Filipina. Selain itu, ia pernah mendapat tugas untuk melatih akademi di tim promosi Premier League, Brighton and Hove Albion.
Sebelumnya, Simon pernah menyatakan ketertarikannya untuk mengarsiteki timnas U-19 Indonesia.
Sebuah kiriman dibagikan oleh BolaSport.com (@bolasportcom) pada