Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Laga Timnas U-23 Vs Timnas Islandia Bisa Digelar di Jateng

By Muhammad Robbani - Rabu, 6 Desember 2017 | 17:53 WIB
Stadion Gelora Bung Karno di malam hari (@vegit_hughes)

"Kami sudah mengajukan untuk pertandingan yang tangal 14 ke pihak SUGBK. Hari Jumat kami akan datang ke pihak SUGBK untuk mendapat restu trial opening SUGBK," ujar Marsal Masita. 

"Suratnya sudah kami submit. Mudah-mudahan 14 bisa menggunakan SUGBK. Yang tanggal 11 sepertinya belum siap. Opsinya laga akan dipindahkan Jawa Tengah (Jateng) atau Jabodetabek," ucap Marsal Masita menambahkan.

Tak disebutkan stadion Jateng mana yang akan dijadikan alternatif oleh PSSI.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P