Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Meski begitu saat kembali ke Jepang, Kubo sukses tergabung dalam FC Tokyo U-23 lalu naik ke FC Tokyo Senior.
Ia tercatat sebagai pemain termuda kedua yang mencatatkan debut dalam sejarah Liga Jepang setelah nama Takayuki Marimoto di tahun 2004 silam.
Takefusa Kubo digadang-gadang bakal bersinar lebih terang ketimbang pemain-pemain asal Negeri Matahari Terbit tersebut.
(Baca Juga: Comvalius Beri Saran kepada Kevin Brands yang Terancam Didepak dari Bali United)
Pemain yang baru menginjak usia 16 tahun ini telah mencuri perhatian publik usai mencatatkan debutnya bersama tim senior FC Tokyo saat menghadapai Consadole Sapporo.
Tak hanya itu saja, Kubo juga berhasil mencuri perhatian publik pada 2017 setelah menjadi pencetak gol termuda di J-Legague pada usia 15 tahun 10 bulan dan 11 hari.
Saat ini, Kubo Berusia 16 tahun, lebih muda satu tahun dari Egy Maulana Vikri.
Meskipun gagal mengikuti Barcelona, kabarnya klub raksasa asal Spanyol itu sangat berminat merekrut Kubo ketika ia telah berusia 18 tahun.