Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Piala AFF Rilis Tim Terbaik Sepanjang Masa - 4 dari Indonesia, Malaysia Cuma 2

By Thoriq Az Zuhri Yunus - Rabu, 18 Juli 2018 | 11:52 WIB
Logo Piala Tiger - Logo Piala AFF 2016 (ISTIMEWA)

Kemudian ada tiga bek dalam tim ini, Aide Iskandar (Singapura), Fadhli Shas (Malaysia), dan M. Nasuha (Indonesia).


Muhammad Nasuha(TRIBUNNEWS.COM)

(Baca juga: 6 Kualitas Presiden Kroasia untuk Dukung Timnasnya yang Perlu Anda Ketahui)

Iskandar memenangi Piala AFF tiga kali, dua kali sebagai kapten Singapura.

Sedangkan Shas berhasil membawa Malaysia juara pada edisi 2010 dengan mengalahkan Indonesia yang dieprkuat M. Nasuha.

Di lini tengah ada empat pemain yang terpilih.

Chris Greatwich (Filipina) merupakan tulang punggung timnas dalam beberapa tahun terakhir.

Lalu ada nama Safiq Rahim yang jadi kapten timnas Malaysia saat jadi juara pada 2010.

Dari Indonesia ada nama Firman Utina yang jadi pemain terbaik Piala AFF 2010.


Playmaker Firman Utina saat membela timnas Indonesia di Piala AFF 2010. ( DOK. BOLA )