Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

'Self Talk' Jurus Rahasia Motivasi Timnas U-16

By Suci Rahayu - Jumat, 27 Juli 2018 | 17:21 WIB
Psikolog Timnas U-16 Indonesia, Laksmiari Saraswati, mendampingi latihan rutin selama Training Center yang diikuti 27 pemain di Stadion Jenggolo Sidoarjo, Jawa Timur, pada Selasa (26/06/2018) sore untuk persiapan menghadapi Piala AFF U-15 2018. (SUCI RAHAYU/BOLASPORT.COM)

“Mereka yang menulisnya sendiri, ditempel di tempat tidur masing-masing. Saya beri contoh, misalnya takut cedera, dia menulis saya sehat. Lalu, kalau tidak boleh ragu yang ditulis adalah saya yakin,” paparnya.

Salah satu ‘Self Talk’ yang menarik adalah milik gelandang Brylian Aldama. Dia memilih menuliskan kata ‘Brave Athlete’.


Tulisan 'Self Talk' milik gelandang Brylian Aldama.(SUCI RAHAYU/BOLASPORT.COM)

Selain untuk menunjukkan bahwa dia adalah sosok yang berani, itu juga sesuai dengan akronim namanya sendiri yakni BA.

Brave Athlete, juga kata positif. Brylian memilih inisial BA menjadi kata positif. Kalau ini sudah sejak September 2017,” tutup Asti.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P