Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Timnas Indonesia - 5 Keputusan Mengejutkan di Balik Pemanggilan 22 Nama untuk FIFA Match Day

By Ramaditya Domas Hariputro - Sabtu, 29 September 2018 | 12:02 WIB
Selebrasi gelandang timnas Indonesia, Evan Dimas, seusai membobol gawang Mauritius dalam laga persahabatan di Stadion Wibawa Muklti, Selasa (11/9/2018). ( HERKA YANIS PANGARIBOWO/TABLOID BOLA )

Dua debutan


Bek Madura United, Alfath Fathier, saat mengikuti latihan perdana di Stadion Gelora Bangkalan, Jawa Timur, Minggu (17/12/2107) sore, pasca berakhirnya kompetisi Liga 1.(SUCI RAHAYU/BOLASPORT.COM)

Debutan kali ini ada dua nama, yakni Alfath Fathier (Madura United) dan Esteban Vizcarra (Sriwijaya FC).

Pada FIFA Match Day sebelumnya yakni striker Arema FC, Dedik Setiawan yang menjalani debut timnas.

Nama tenar tak disertakan

Tak banyak muncul nama-nama beken dalam 22 daftar pemain untuk lawan Myanmar dan Hong Kong.

Misal untuk pos belakang yakni seperti Victor Igbonefo (Persib Bandung) dan di posisi tengah seperti sosok Fadil Sausu (Bali United).

Sementara pos depan, tak ada nama seperti Ferdinand Sinaga (PSM Makassar) dan Samsul Arif (Barito Putera).

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P