Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Piala AFF - Timnas Indonesia Jadi Tim Paling Produktif meski Belum Pernah Juara

By Rara Ayu Sekar Langit - Senin, 12 November 2018 | 12:48 WIB
Para pemain timnas Indonesia berkumpul di tengah lapangan usai laga persahabatan internasional kontra Myanmar di Stadion Wibawa Mukti, Cikarang, Selasa (10/10/2018). (MUHAMMAD BAGAS/TABLOID BOLA )

Kemudian Malaysia menempati posisi keempat dengan koleksi 101 gol.

(Baca juga: Piala AFF 2018 - Timnas Indonesia Akan Hadapi Timor Leste, Hargianto Waspadai Lawan)

Di nomor lima, terdapat timnas Singapura yang telah empat kali menjuarai Piala AFF.

Singapura memang dikenal dengan kekuatan bertahan untuk bisa meraih juara, sehingga koleksi gol mereka terbilang tak terlalu banyak.

Skuat The Lions merupakan tim yang paling sedikit kebobolan sepanjang sejarah kompetisi Piala AFF.

Berada di posisi kelima, Singapura berhasil mengoleksi 95 gol.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P