Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Piala AFF 2018 - 5 Fakta Menarik Kesamaan Nasib Buruk Timnas Indonesia dan Malaysia

By Irfa Ulwan - Sabtu, 17 November 2018 | 20:58 WIB
Pertandingan ketiga Piala AFF 2018 antara Thailand dan Timnas Indonesia di Stadion Rajamangala, Bangkok, Sabtu (17/11/2018). (JOEVI)

(Baca Juga: Tolak Pimpin PSSI, Ternyata Ketertarikan Erick Thohir pada Sepak Bola Indonesia Ada di Sini)


Siaran langsung RCTI dan Live streaming timnas Indonesia vs timnas Thailand pada Piala AFF 2018 disiarkan oleh RCTI pada Sabtu (17/11/2018). Misi Balas dendam dibawa skuat Garuda setelah kekalahan pada final leg kedua Piala AFF 2016.(instagram.com)
 

3. Tak Diuntungkan Jadwal

Tak hanya itu, kedua negara serumpun ini juga sama-sama tak diuntungkan oleh penusunan jadwal Piala AFF 2018.

Baik Indonesia maupun Malaysia harus mengakui keunggulan lawannya yang memiliki waktu istirahat lebih lama.

Malaysia dan Indonesia dikalahkan tim nasional yang memiliki waktu istirahat delapan hari, sementara mereka hanya memiliki jeda dari pertandingan sebelumnya tak lebih dari empat hari.

Malaysia dan Indonesia juga harus melakukan perajalan antarnegara untuk melakoni pertandingan ini.

(Baca juga: Piala AFF 2018 - Timnas Indonesia Terancam Senasib dengan Malaysia Saat Jalani Laga Ketiga)


Pemain timnas Malaysia, Shahrel Fikri Fauzi berduel dengan Vietnam di Stadion My Dinh, Hanoi pada Jumat (16/11/2018).(twitter.com/FAM_Malaysia)

3. Margin 2 gol