Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Persib Harus Waspadai Faktor Ini untuk Duel Klasik Kontra PSMS Medan

By Adif Setiyoko - Jumat, 19 Januari 2018 | 18:19 WIB
Gelandang Sriwijaya FC, Adam Alis (kiri), menyundul bola dibayangi bek Persib Bandung, Wildansyah, saat Sriwijaya FC melawan Persib Bandung pada partai pembuka Piala Presiden 2018 di Stadion Gelora Bandung Lautan Api, Kab. Bandung, Selasa (16/1/2018). (HERKA YANIS PANGARIBOWO/BOLA/BOLASPORT.COM)

Menurut Eka, semangat yang dimiliki para pemain tim Ayam Kinantan berpotensi menjadi ancaman bagi lini pertahanan‎ skuat asuhan Mario Gomez.

(Baca Juga: Dari 28 Pemain yang Dipanggil Timnas U-23 Indonesia, Ada Dua Nama yang Tak Punya Klub)

"Daya juang itulah yang harus kami waspadai. Soalnya kami tahu kualitas tim yang berada di Grup A ini merata," kata pemain yang musim lalu memperkuat Persela Lamongan tersebut.

"Saya pikir, penampilan kami harus lebih baik dari kemarin," ucap Eka.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P