Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Padahal jebolan timnas U-19 ini ikut berperan besar meluluhlantahkan gawang Tampines Rovers FC dengan gol ketiga yang dicetaknya.
Kepada BolaSport, Sabtu (20/1/2018) malam, Widodo memberikan alasan dirinya tidak membawa mantan anak asuh Indra Sjafri ini.
"Bali United juga butuh tenaga dia di Piala Presiden. Lagian stok gelandang yang kami bawa ke Thailand juga sudah cukup. Ada Fadil, Taufik, Stefano juga Nick," kata Widodo.