Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

4 Pemain Asing Ini Gagal Eksekusi Penalti di Babak 8 Besar Piala Presiden 2018, Salah Satunya Calon Naturalisasi

By Metta Rahma Melati - Senin, 5 Februari 2018 | 10:10 WIB
Bek Persebaya Surabaya, Otavio Dutra, saat tampil melawan PS TNI dalam laga Grup C Piala Presiden, di Stadion Gelora Bung Tomo, Kamis (18/1/2018). (SUCI RAHAYU/BOLASPORT.COM)

2. Sadney Urikhob

Pemain asing PSMS Medan ini menjadi penendang keempat di babak adu penalti melawan Persebaya.

Sama seperti Lobo, Sadney Urikhob pun gagal mengeksekusi sepakan penalti.

3. Otavio Dutra

Bek asing Persebaya ini menjadi penendang penalti kelima saat babak adu penalti melawan PSMS Medan di bebak perempat final.

Dutra pun gagal mengeksekusi sepakan penalti tersebut sehingga babak adu penalti harus dilanjukan dengan penendang keenam.

Kabarnya. Otavio Dutra telah mengajukan proses naturalisasi sejak awal tahun 2017.

Sebelumnya ia dikabarkan hanya tinggal menunggu dari instansi terkait, termasuk izin dari Presiden RI, Joko Widodo.

Namun, untuk saat ini Dutra mengaku belum tahu kabar terbaru soal proses naturalisasinya.

"Saya sekarang belum tahu ada kabar lagi, kemarin saya di Bhayangkara FC, sekarang di Persebaya," ujar Otavio Dutra kepada BolaSport.com, Jumat (2/2/2018).