Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
"Soal Bruno, kami tidak akan paksakan, kita akan lihat bagaimana hasil CT Scan nya dulu,” pungkas pria yang pernah mengarsiteki Sriwijaya FC tersebut.
Sementara kapten PSIS Semarang Haudi Abdilah mengangkat topi kepada lawanya Mitra Kukar yang bermain sangat menyerang kali ini.
meskipun begitu pemain berposisi stopper ini tetap mengapresiasi perjuangan rekan-rekannya, khususnya di babak kedua.
“Kita akui keunggulan Mitra Kukar kali ini. Recovery jadi permasalahan yang perlu dievaluasi. Namun nilai plusnya, meski kami sempat downsetelah kalah 3-0, namun di babak kedua kami bisa bangkit dan mengejar ketertinggalan,” tutupnya.