Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Gagal Bawa Selangor FA Juara di Malaysia, Evan Dimas dan Ilham Udin Curhat

By Mochamad Hary Prasetya - Minggu, 8 Juli 2018 | 16:01 WIB
Gelandang Selangor FA asal Indonesia, Evan Dimas (kiri), merayakan gol yang dicetaknya ke gawang PKNS bersama Mohammad Faizuddin dalam pertandingan Liga Super Malaysia 2018 di Stadion KLFA, Rabu (6/6/2018) (DOK. FA SELANGOR)

Kendati demikian, ia tetap bangga di musim pertamanya mampu membawa Selangor FA ke final.

"Memang kecewa karena gagal juara. Tapi kami sudah bermain maksimal dan ini pencapaian yang bagus. Ingat, kami baru dalam tahap beradaptasi," kata Ilham Udin.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P