Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Yanto Basna Ungkap Profesionalitas Klub Thailand tentang Gaji Pemain

By Mochamad Hary Prasetya - Minggu, 5 Agustus 2018 | 16:18 WIB
Aksi bek Khon Kaen FC asal Indonesia, Yanto Basna (kanan) saat menghadang laju pemain PTT Rayong pada laga Liga Thailand 2 2018, 22 Juli 2018. (facebook.com/khonkaenfc)

Mantan pemain terbaik di Piala Jenderal Sudirman 2015 itu juga memberikan saran kepada PSSI, PT Liga Indonesia Baru (LIB), dan Badan Olaharaga Profesional Indonesia (BOPI), untuk memanggil pemain dengan klubnya andai terjadi lagi keterlambatan gaji.

“Jadi, biar di sini ada jembatannya dan tahu dengan jelas masalahnya,” kata Basna.

 

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P