Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Sepakan keras pemilik nomor punggung sembilan itutak mampu dibendung oleh penjaga gawang China pada menit ke-60.
(Baca Juga: Sepak Bola Asian Games 2018 - Luis Milla Punya Strategi Khusus untuk Singkirkan UEA)
Sinyal Tak Sedap dari Gelandang Asing Sriwijaya FC https://t.co/zBglPkFoOi
— BolaSport.com (@BolaSportcom) August 23, 2018
Di sisa waktu babak kedua, China terus berusaha menekan pertahanan Arab Saudi.
Liu Yiming nyaris membawa China menipiskan ketertinggalan, sayang sepakannya pada menit 78 masih melebar dari gawang Arab Saudi.
Upaya China akhirnya berbuah hasil pada menit ke-80, tendangan bebas dari Yao Junsheng sukses membobol gawang Arab Saudi.
Gol terlambat China di menit ke-88 melalui Huang Zichang mampu mengubah skor menjadi 2-4.
Pada masa injury time, China kembali mampu mencetak gol
Tak ada gol tercipta hingga wasit meniup peluit tanda berakhirnya laga babak 16 besar sepak bola Asian Games 2018.
Skor 4-3 untuk kemenangan Arab Saudi pun bertahan hingga pertandingan selesai.
Dengan kemenangan ini, timnas U-23 Arab Saudi sukses memastikan diri lolos ke babak perempat final Asian Games 2018.