Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Arema FC Tawarkan Diri Kelola Stadion Gajayana

By Ovan Setiawan - Rabu, 29 Agustus 2018 | 13:16 WIB
Stadion Gajayana, Malang, Jawa Timur. (SUCI RAHAYU/BOLASPORT.COM )

"Kita sudah sampaikan, banyak potensi yang bisa digali," ujarnya.

Selama ini, hubungan Arema FC dan Stadion Gajayana bukanlah hubungan jangka panjang. Arema FC sebatas menyewa lapangan untuk latihan.

Untuk musim ini, Arema FC lebih banyak menggunakan Lapangan Universitas Muhammadyah Malang dan Stadion Kanjuruhan.

(Baca Juga: Carlo Ancelotti Ungkap Hal yang Coba Ia Ubah di Napoli)

Terlepas dari keinginan Arema FC tersebut, baru-baru ini pengelolaan kompleks olahraga Stadion Gajayana menjadi bahan pergunjingan karena banyak fasilitas yang dinilai tidak layak.

Salah satunya adalah kolam renang Gajayana yang memunculkan korban atlet renang yang keracunan kaporit.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P