Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Johann Zarco dan Jonas Folger memang berada dalam satu tim yang sama, Yamaha Tech 3.
Namun, keduanya mencatatkan persaingan memperebutkan Rookie of The Year paling ketat, dengan selisih poin sementara hanya 13 angka.
3. Rekor persaingan juara dunia paling ketat sepanjang sejarah MotoGP.
Lima posisi teratas pebalap sementara kini diisi oleh Marc Marquez, Maverick Vinales, Andrea Dovizioso, Valentino Rossi, dan Dani Pedrosa.
Menariknya, kelima pebalap tersebut hanya berselisih 26 poin dan merupakan selisih dengan angka paling ketat.
Lebih detail, posisi pebalap pertama dan keempat hanya berjarak 10 poin dan belum pernah terjadi sepanjang sejarah Formula 1.
(Baca Juga: 5 Balapan MotoGP Terbaik Versi Presenter Televisi, Salah Satunya Pebalap Ini Disebut 4 Kali)
MotoGP musim 2017 memang menarik untuk ditunggu di setiap serinya.
Menurut para penggemar MotoGP, siapa yang akan memenangi persaingan di MotoGP musim ini?