Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Seperti Musim 2008, Akankah Musim Pertama Jorge Lorenzo di Ducati Bawa Keberuntungan Bagi Andrea Dovizioso?

By Aditya Fahmi Nurwahid - Selasa, 26 September 2017 | 12:19 WIB
Jorge Lorenzo merayakan raihan podium posisi ketiga MotoGP Aragon, Minggu (24/9/2017). (DUCATI.COM)

Bahkan, Pebalap asal Spanyol ini mendampingi Valentino Rossi diatas podium pada lima seri MotoGP, di Spanyol, Portugal, Prancis, San Marino, dan Indianapolis, Amerika Serikat.

(Baca Juga: Direktur Tim Yamaha Ungkap Alasan Kenapa Timnya Tidak Naik Podium pada Balapan GP Aragon )


Andrea Dovizioso dan Jorge Lorenzo.(TWITTER.COM/DUCATIMOTOR)

Meski tak tampil semoncer tahun 2008, Lorenzo mungkin menjadi elemen penting agar sang rekan tim, Dovizioso, keluar sebagai juara dunia.

Dovizioso yang masih memiliki selisih 16 poin masih berpeluang besar gagalkan ambisi Marc Marquez untuk raih gelar juara dunia dua kali secara beruntun. 

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P