Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Pebalap tim Movistar Yamaha, Valentino Rossi, sudah merasakan tiga motor berbeda sepanjang kariernya di kelas premier.
Sejak naik ke kelas premier pada 2000, Valentino Rossi berstatus pemegang tujuh gelar juara dunia MotoGP dengan dua motor berbeda.
Meski sudah berumur 38 tahun, Valentino Rossi masih mampu bersaing dengan pebalap yang lebih muda darinya.
Bagi Valentino Rossi, ini menjadi musim ke-17 balapan di kelar premier 500cc/MotoGP.
Berikut tiga motor tunggangan Valentino Rossi sepanjang kariernya di kelas premier.
1. Honda NSR500
Pada tahun pertamanya di kelas 500cc, pebalap kelahiran Tavullia, Italia, itu bergabung bersama tim Nastro Azzurro dan menggeber motor Honda NSR500.
Dengan motor tersebut, Valentino Rossi untuk kali pertama berhasil menjadi juara dunia 500cc pada 2001.
2. Honda RC211V