Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Valentino Rossi Ceritakan Bagaimana Kematian Marco Simoncelli Membuatnya Kembali ke Tim Yamaha

By Ardhianto Wahyu Indraputra - Jumat, 23 Februari 2018 | 08:40 WIB
Rossi dan Simoncelli sangat dekat dan memiliki gaya bertarung di sirkuit sama-sama ’berani.’ (MOTOGP.COM)

(Baca Juga: Emosi Penonton Melihat Valentino Rossi Menang Tidak Dapat Tertandingi oleh Pebalap Manapun Termasuk Marc Marquez)

Meskipun ia harus kehilangan status pebalap spesial Yamaha karena keberadaan rivalnya, Jorge Lorenzo, di tim tersebut.

Keputusannya yang diambil Rossi pun tidak sia-sia.

Hingga musim terakhir, Valentino Rossi masih rutin menyabet kemenangan di setiap musimnya walau kesulitan untuk menggenapi raihan titel juaranya.

Kontras dengan apa yang dicapainya di Ducati di mana dirinya tidak meraih satu pun kemenangan dalam dua musimnya membela tim asal Italia tersebut.

 

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P