Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
"Namun, saat motor kami melaju semakin kencang maka karakternya akan menjadi lebih sulit (dikendalikan) dan para pebalap harus berkendara menyesuaikan keinginan motor," tutur Pol Espargaro.
Pebalap 26 tahun ini pun meyakini bahwa ini merupakan bagian dari proses KTM menemukan motor terbaik yang dapat bersaing dengan tim pabrikan MotoGP lainnya.
(Baca Juga : MotoGP Prancis 2018 - Jadwal Latihan Bebas hingga Lomba Live Trans 7)
Sementara itu, gelaran MotoGP musim 2018 bakal memasuki seri kelima dan bakal dilangsungkan di Sirkuit Le Mans, Prancis pada akhir pekan ini.
Sesi balapan MotoGP Prancis 2018 dijadwalkan akan digelar pada Minggu (20/5/2018) mulai pukul 19.00 WIB.