Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

MotoGP Belanda 2018 - Jorge Lorenzo Tetap Optimistis meski Belum Temukan Sentuhan Terbaiknya di Assen

By Doddy Wiratama - Sabtu, 30 Juni 2018 | 13:52 WIB
Jorge Lorenzo saat berdikusi dengan kru tim Ducati pada hari pertama gelaran MotoGP Austria 2018 Jumat (30/6/2018). (twitter.com/DucatiMotor)

Pebalap yang Lorenzo juga masih berusaha menemukan racing line yang tepat sehingga dirinya dapat tampil secepat pebalap lain pada sektor itu.

"Kami juga harus sedikit mengubah detail set-up karena motor kami masih sedikit tidak stabil saat memasuki tikungan cepat," kata pemilik nomor balap 99 ini.

"Kami masih memiliki banyak tugas yang harus dilakukan, namun kami tahu kami memiliki potensi untuk tampil kompetitif," ujar Jorge Lorenzo melanjutkan.

(Baca Juga : MotoGP Belanda 2018 - Valentino Rossi Tak Mau Jemawa meski Diunggulkan di Atas Kertas)

Pada hari kedua MotoGP Belanda 2018, Sabtu (30/6/2018), para pebalap akan menjalani sesi FP3, FP4, dan Kualifikasi.

Sementara sesi balapan MotoGP Belanda 2018 baru akan dilangsungkan pada Minggu (1/7/2018) mulai pukul 19.00 WIB.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P