Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Lorenzo Sudah Pimpin 40 Persen dari Total Lap Musim Ini, Marquez dan Rossi Bagaimana?

By Samsul Ngarifin - Selasa, 10 Juli 2018 | 13:56 WIB
Pebalap Ducati, Jorge Lorenzo, berpose di podium setelah finis pertama pada GP Italia di Sirkuit Mugello, Minggu (4/6/2018). ( TIZIANA FABI/ AFP PHOTO )

Catatan Marquez sendiri sangat jomplang jika dibandingkan dengan dua pebalap di peringkat kedua dan ketiga klasemen.

Duo Movistar Yamaha, Valentino Rossi dan Maverick Vinales, yang berada di peringkat kedua dan ketiga hampir tidak pernah berada di posisi terdepan.

Valentino Rossi dan Maverick Vinales masing-masing baru satu kali menjadi pemimpin lomba. Itu saja baru dapat mereka lakukan saat melakoni balapan seri kedelapan GP Belanda.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P