Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Link Live Streaming MotoGP Valencia 2018 - Perang Saudara di Kubu Movistar Yamaha, Siapa yang Tertawa Paling Akhir?

By Bayu Nur Cahyo - Minggu, 18 November 2018 | 11:08 WIB
Link live streaming MotoGP Valencia 2018 bisa dinikmati bagi BolaSporter yang tidak bisa menyaksikan siaran langsung melalui televisi. ( DOK. MOTOGP )

(Baca juga: Marc Marquez Bikin Lelucon soal Maverick Vinales yang Ingin Ganti Nomor Motor)

Sementara itu, langkah Vinales untuk mencatatkan kemenangan keduanya di musim ini, setelah di MotoGP Australia 2018, diperkirakan tak akan berjalan mudah.

Hal tersebut dikarenakan ada ancaman serius datang dari pebalap Repsol Honda yaitu Marc Marquez.

Marc Marquez memang akan memulai balapan dari posisi kelima, namun pebalap berjulukan Baby Alien itu sempat mengatakan bahwa dia akan mengincar kemenangan demi memastikan gelar treble bagi Honda.

Di sisi lain, Jorge Lorenzo membuat kejutan dengan kembali dari masa pemulihan cederanya.

(Baca juga: Kritik Kinerja Marshal di Malaysia, Valentino Rossi Mengaku Ditendang)

Pebalap dari tim Ducati itu sudah tercantum di starting grid dan akan memulai balapan dari urutan ke-13.

Para fan pun menantikan kejutan apa yang mampu diberikan Jorge Lorenzo di seri terakhirnya bersama Ducati.

Sesi balapan MotoGP Valencia 2018 rencananya akan dimulai pada hari Minggu (18/11/2018) pada pukul 20.00 WIB.

Sesi balapan tersebut juga akan disiarkan di stasiun televisi swasta Tanah Air yaitu Trans 7.

Namun, bagi BolaSporter yang tidak bisa menonton televisi bisa menyaksikan balapan secara langsung melalui beberapa link livestreaming berikut ini:

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P