Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Ini 3 Perubahan pada Formula 1 Setelah Insiden Robert Kubica

By Aditya Fahmi Nurwahid - Rabu, 2 Agustus 2017 | 16:16 WIB
Robert Kubica (32), Pebalap F1 era tahun 2005 (thisisf1.com)


Pebalap Red Bull Racing dari Belanda, Max Verstappen, melambaikan tangan ke ara penonton saat tiba ke Sirkuit Silverstone yang menjadi arena balapan Formula 1 (F1) GP Inggris, 14-16 Juli 2017.(ANDREJ ISAKOVIC/AFP PHOTO)

Robert Kubica melewatkan 3 nama pebalap yang jadi juara dunia sejak ia berhenti membalap.

Mereka adalah Sebastian Vettel (2011-2013), Lewis Hamilton (2014-2015), dan Nico Roseberg (2016).

Selain itu, ia juga melewatkan persaingan dengan 28 rookie sejak ia absen di musim 2011, termasuk Max Verstappen (2015) dan Valtteri Bottas (2013) yang hingga kini masih mebalap.

3. Grand Prix


Pebalap McLaren asal Belgia, Stoffel Vandoorne, memacu mobilnya pada sesi latihan kedua GP Rusia di Sochi Autodrom, Sochi, Jumat (28/4/2017).(ALEXANDER NEMENOV/AFP PHOTO)

Robert Kubica telah melewatkan 131 seri sejak musim 2011 hingga pertengahan 2017 ini.

Selain itu, ia tidak merasakan race di GP Amerika, GP India, GP Rusia, dan GP Azerbaijan yang belum ada saat eranya.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P