Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Saat ini, sebagai rekan satu tim pebalap yang telah menjadi juara dunia, Bottas belum diberi tekanan yang terlalu besar oleh timnya.
"Saya tidak memiliki masalah dengan tekanan, saat ini seluruh tim fokus untuk terus mendukung saya lebih baik," tambah Bottas.
Bottas berada di urutan ketiga klasemen saat ini.
Pada balapan Grand Prix Abu Dhabi, Bottas bisa menyalip Sebastian Vettel (Ferrari) ke posisi dua jika mampu menaiki podium puncak atau Vettel gagal mengambil poin.
GP Abu Dhabi akan digelar di Sirkuit Yas Marina, Abu Dhabi, Uni Emirat Arab, Minggu (26/11/2017).