Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Bos F1 Ingin Mobil Balapnya Seperti Video Game, Ini Alasannya

By Ardhianto Wahyu Indraputra - Kamis, 11 Januari 2018 | 13:21 WIB
Konsep mobil F1 masa depan milik tim McLaren. (DOK. MCLAREN AUTOMOTIVE)

"Mobilnya seharusnya hampir terlihat seperti terinspirasi dari video game dan berkembang seakan-akan video game mengambil pedoman mereka dari Formula 1, bukan sebaliknya," sambungnya.

"Kami akan memiliki beberapa mobil yang terlihat bagus ke depannya, itu adalah hal yang sangat penting bagi kami."

 

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P