Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Pasalnya Verstappen mengalami musibah saat melakoni sesi latihan bebas tiga (Free Practice 3/FP3) di pekan balapan GP Monaco.
Saat itu Verstappen melakukan kesalahan di tikungan hingga membuat mobilnya rusak.
Hal itu membuat Verstappen melewatkan sesi kualifikasi yang digelar setelah FP3 berakhir.