Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Umumkan Pensiun, Syarat Ini Bisa Buat Fernando Alonso Kembali Tampil pada Ajang Formula 1

By Ardhianto Wahyu Indraputra - Rabu, 15 Agustus 2018 | 13:01 WIB
Pebalap tim McLaren-Renault asal Spanyol, Fernando Alonso. (instagram.com/fernandoalo_oficial)

"Hati saya bersama tim McLaren selamanya. Saya tahu mereka akan bangkit menjadi lebih kuat dan lebih hebat pada masa mendatang," kata Alonso.

"Itu mungkin bisa menjadi waktu yang tepat bagi saya untuk kembali ke kejuaraan ini dan akan membuat saya merasa sangat bahagia," imbuh pebalap berkebangsaan Spanyol itu.

Karier Alonso pada ajang F1 dimulai pada tahun 2001. Alonso sendiri sudah dua kali menyabet gelar juara pada musim 2005 dan 2006 bersama Renault.

 

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P