Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Ini Penampakan Rio Haryanto Kembali ke Lintasan Balapan

By Bayu Nur Cahyo - Sabtu, 15 September 2018 | 17:08 WIB
Rio Haryanto menjajal mobil Spark Renault SRT_01E saat tes pra-musim Formula E di Sirkuit Ricardo Tormo, Valencia (3/10/2017). (TWITTER.COM/RHARYANTORACING)

Masalah finansial memaksa Rio harus tergeser dari posisi pebalap utama pada paruh musim. Tim Manor pun dinyatakan bangkrut pada tahun berikutnya.

Adapun sebelum menjadi pebalap F1, Rio Haryanto memiliki rekor tiga kemenangan saat tampil pada ajang GP2 (sekarang Formula 2).

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by Rio Haryanto (@rharyantoracing) on

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P