Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Lewandowski pindah ke Bayern Muenchen dari Borussia Dortmund pada tahun 2014.
Pada tahun 2017 ini pemain asal Polandia itu telah mencetak 21 gol.
3. Harry Kane (21 gol)
Jika membicarakan Liga Inggris tidak bisa lepas dari nama Harry Kane sejak 2 musim lalu.
Harry Kane menjadi top scorer Liga Inggris selama 2 musim berturut-turut.
Pada tahun 2017 striker Tottenham Hotspur ini telah mengoleksi 21 gol.
2. Edinson Cavani (22 gol)
Edinson Cavani adalah striker andalan klub Liga Prancis, Paris Saint-Germain.