Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
"Kami memiliki peluang besar untuk mencetak gol ketiga, bahkan ketika keadaan 2-2 kami memiliki kesempatan yang luar biasa. Tantangan yang kami hadapi adalah bagaimana membuat tim bisa tampil penuh kepercayaan diri," tuturnya.
(Baca Juga: Statistik 4 Pelatih yang Dipecat Bayern Muenchen di Tengah Musim, Ada yang Sumbang 5 Gelar)
Hasil ini membuat Everton berada di dasar klasemen Grup E dengan satu poin.
Klub beralias The Toffees itu tertinggal tiga dari Atalanta yang berada di puncak klasemen setelah di saat yang bersamaan juga bermain imbang 1-1 dengan Olympique Lyonnais.
A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on