Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Selalu bermain penuh, striker berusia 22 tahun itu tak berhasil mencetak gol.
Pada pekan pertama Bundesliga, saat RB Leipzig dihajar Borussia Dortmund 1-4, 26 Agustus 2018, lagi-lagi Werner gagal menjebol gawang lawan.
Hasil F1 GP Italia 2018 - Finis Tercepat, Lewis Hamilton Sejajarkan Diri dengan Michael Schumacher https://t.co/inWCqbC7ku
— BolaSport.com (@BolaSportcom) September 2, 2018
Dimainkan hanya di babak kedua, ketika itu Werner bahkan hanya mampu melepaskan satu tembakan.
Kemudian ketika bertemu Fortuna Duesseldorf, pemain yang bisa mencetak 21 gol di Liga Jerman 2016-2017 itu melepaskan lima tembakan, tapi tidak ada yang tepat ke sasaran!
Kontribusi terbaiknya hanya sebuah tembakan yang membentur tiang gawang pada menit ke-77.
Pelatih RB Leipzig, Ralf Rangnick, tidak secara spesifik menyalahkan Werner, tapi jelas sang striker harus buru-buru meningkatkan performanya.
"Kami mengharapkan sesuatu yang lebih baik malam ini, dari segi penampilan maupun pencapaian hasil," katanya seperti dikutip Bolasport.com dari Kicker.
(Baca Juga: Hasil Liga Inggris - Kalahkan Cardiff, Arsenal Naik 4 Peringkat)
Hasil Pekan Ke-2 Liga Jerman (30 Agustus-2 September 2018):